PASS BOX

APA MANFAATNYA DIRUANG OPERASI

pASS bOX rUANG oPERASI

Pass Box Manfaatnya apa di Ruang Operasi?

Mengatur Tingkat Kebersihan, Kebisingan, Tekanan Udara, Dan Durasi Pemaparan
  "KEPMENKES NOMOR 24 TAHUN 2016"

Thru box mungkin juga sering disebut Pass Box ini biasanya dipakai di tempat kerja yang memiliki level kebersihan yang tidak sama baik dari level kebersihan ketat ke tempat dengan level kebersihan yang lebih longgar atau sebaliknya.Pass Box adalah alat bantu tempat lalu lintas atau perpindahan barang dalam tempat steril ke luar ruangan begitu pula sebaliknya. Pass box umumnya dipasang di partisi antar tempat.

Mematikan Kuman

Sinar UV Pada Pass Box Berfungsi Mematikan Kuman Yang Mungkin Ada Pada Barang Yang Dipindahkan

mengurangi Pergerakan

Keluar Masuknya Tenaga Medis Memperbesar Kemungkinan Kontaminasi

Tekanan Udara

Pass Box Dapat mengurangi juga perubahan tekanan udara yang terjadi

Pass Box Manfaatnya apa di Ruang Operasi?

Manfaat dari Pass Box dalam ruang lingkup aktivitas adalah sbb:

  1. Mengurangi keluar masuknya tenaga medis ke dalam ruangan. Dengan adanya pass box ini maka tenaga medis atau petugas yang sedang berada di dalam ruangan atau yang berada di luar tidak sampai perlu masuk keluar melalui pintu cuma untuk mengambil barang. Hal ini dikarenakan proses transfer barang telah menggunakan perantara pass box ini.Dengan mengurangi keluar masuknya tenaga medis ke dalam ruangan, maka risiko kotoran atau partikel yang masuk ketika membuka pintu akan semakin kecil.
  2. Mematikan kuman Atau bakteri. Manfaat yang kedua dari penggunaan pass box ini adalah untuk mematikan bakteri yang bisa jadi ada pada udara luar yang juga masuk atau juga pada benda yang dipindahkan. Hal tersebut bisa terjadi disebabkan umumnya pass box memiliki lampu sinar UV yang mampu mematikan bakteri
  3. Menjaga tekanan angin/udara .Pada sebuah tempat seperti ruangan OK atau kamar isolasi. Tekanan udara mesti sangat dipelihara. Maka dari itu, pemakaian pass box ini sangat dianjurkan.

Interlock System Pada Pass Box

Pada umumnya Pass Box mempunyai sistem Interlock  di pintu di kedua bagian. sehingga kedua bagiannya tidak dapat dibuka dalam waktu yang bersamaan. Interlock ini umumnya memiliki lampu indikator, lampu warna merah itu menunjukan jika pintu salah satu bagaian telah dibuka sehingga bagian yang lain tak dapat dibuka.Jika Lampu berwarna Hijau maka hal tersebut menunjukan bahwa passbox tersebut kedua bagiannya tengah tertutup sehingga tenaga medis bisa membuka sisinya. Lampu indikator itu tentunya sangat membantu para operator untuk mengetahui apakah sisi Pass Box sedang terbuka salah satu bagiannya atau tidak. Maksud dari sistem interlock ini sendiri yaitu untuk menngurangi adanya kontaminasi silang.Jika Anda Membutuhkan Pass Bos Murah dengan Kualitas Terbaik Anda bisa mendapatkannya di jualpassbox.com

Jual Pass Box Ruang operasi
Jual pass Box Murah
Jual Pass Box

JIKA ANDA MEMBUTUHKAN KONSULTASI MENGENAI KEBUTUHAN PASS BOX DAN INSTALASI RUANG OPERASI. JANGAN RAGU HUBUNGI SALES ENGINER KAMI